Harvey Moeis, Suami Sandra Dewi Jadi Tersangka Korupsi Timah, Rekan Artis Turut Kepo, Ini Katanya

Berita penangkapan Harvey Moeis, suami Sandra Dewi oleh Kejaksaan Agung (Kejagung) sungguh luar biasa.

Hampir seluruh lapisan masyarakat turut mengikuti perkembangan kasus korupsi di PT Timah Tbk yang melibatkan Harvey Moeis itu.

Tak terkecuali, teman-teman Sandra Dewi sendiri, yang berkecimpung di dunia hiburan.

Salah satu komentar datang dari Barbie Kumalasari.

Barbie Kumalasari mengaku miris dengan kasus tersebut hingga menyoroti kehidupan pribadi Sandra Dewi dan Harvey Moeis yang terbilang mewah.

“Melihatnya dari pandangan aku sangat miris ya, karena memang dari awal hidupnya terlalu glamour ya,” kata Barbie Kumalasari dikutip dsari Tribunnews.com.

Tak pelak, mantan istri Galih Ginanjar itu memberikan sindiran menohok kepada pasangan yang menikah di tahun 2016 itu.

“Karena yang konglomerat juga nggak gitu banget, biasanya orang kaya udah lama itu nggak mau show off,” ujarnya.

“Tapi kalau ini? Yang memang wajar kan nomor satu usia ya,” imbuhnya.

Lebih lanjut, Barbie menyinggung soal pesta pernikahan Sandra dan Harvey yang digelar megah di situs toto Tokyo Disneyland yang konon katanya menghabiskan dana miliaran rupiah.

“Wajarlah namanya orang menikah kan satu kali seumur hidup, pasti pengen lah yang heboh banget, kalau kita udah analisa dari awal pasti ada something, menurut aku ya,” ucapnya.

“Tapi kan kita nggak bisa menelusuri karena itu bukan ranahnya kita gitu lho, tapi sebagai orang normal kita bisa menghitung, contoh pada saat dia menikah di Disneyland itu kan berapa puluh miliar pernikahannya,” tukasnya.

Sementara itu, aktor Denny Sumargo atau Densu mengaku kurang nyaman atas kasus yang menimpa Hsrvey Moeis, suami Sandra Dewi.

Bukan tanpa alasan, suami Olivia Allan ini mengaku hanya ingin berempati sebagai seorang teman.

Sementara anggapan yang beredar malah seolah membandingkan dirinya dengan Harvey Moeis.

Menureut Densu, dirinya merasa kurang nyaman dengan posisi tersebut.

“Gue agak kesel sih sebenernya lihat berita di tengah kasusnya (suami) Sandra Dewi, gue berempati sama masalah yang orang alami,” ucapnya.

“Cuman ketika disambungin ke gue, gue kayak kurang nyaman aja,” imbuhnya dikutip dari YouTube Intens Investigasi, Rabu (3/4/2024).

Dalam kesempatan itu, Densu mencoba mengungkap fakta soal hubungannya dengan Sandra Dewi dulu.

Menurut Densu, ia mengenal Sandra Dewi sejak 2008.

Diakui Densu, dulu memang pernah dekat dengan Sandra Dewi.

Namun, hubungan keduanya tidak sampai pacaran.

“Karena gue kenal Sandra udah lama 2008, gue memang sempet deket tapi tidak sampai pacaran,” paparnya.

Awal ceritanya soal pernah dekat dengan Sandra Dewi sempat mencuat setelah diungkap oleh Densu.

Lalu ketika kasus korupsi Harvey Moeis viral, kedekatan Densu dan Sandra Dewi kembali diungkit warganet.

Apalagi disebut alasan Densu membeli rumahnya yang sekarang agar bisa lebih dekat dengan Sandra Dewi ketika itu.

Atas anggapan itu, Densu kembali memberikan klarifikasi.

“Kebetulan Sandra beli rumah dideket rumah gue yang sekarang, kenapa gue beli rumah yang sekarang ya karena pernah nganter Sandra Dewi ke situ doang,” ujarnya.

Pria 42 tahun ini mengaku tidak suka banyak pihak yang membandingkan dirinya seolah lebih baik dari Harvey Moeis.

Menurut Densu, dirinya tak pernah lebih baik dari siapapun.

“Jadi gue tidak happy ketika kesannya (warganet menilai) ‘bagusan Densu‘. Dibandingin ‘no’, gue tidak lebih baik dari siapapun,” tegasnya.

“Dan gue tidak seneng ketika dibanding-bandingkan gitu apalagi dibagus-bagusin, gue nggak mau. Gue tetep mau jaga perasaan orang,” tutupnya.

Selain itu, komentar juga datang dari Rieke Diah Pitaloka, yang kini menjadi Anggota Komisi VI DPR RI.

Dikutip dari YouTube Intens Investigasi, Rabu (3/4/2024), Rieke Diah Pitaloka yang kini aktif di dunia politik mengaku tak mencium gelagat aneh dari PT Timah Tbk tersebut.

Terlebih sebagai politisi PDIP, Rieke Diah Pitaloka kerap menghadiri rapat bersama perusahaan Nana4D tersebut.

“Jadi PT Timah itu mitra Komisi VI, karena berada di dalam BUMN, semua BUMN bermitra dengan Komisi VI, rapatnya itu semua kalau datang kayak baik-baik aja, prestasi dan sebagainya,” katanya.

Munculnya kasus dugaan korupsi yang menyeret perusahaan tersebut pun membuat ibu tiga anak tersebut kaget.

Rieke Diah Pitaloka beranggapan, mencuatnya kasus korupsi itu bisa dijadikan langkah awal untuk membenahi PT tersebut.

“Munculnya kasus tersebut bisa menjadi langkah awal untuk membenahi kembali PT Timah, melakukan evaluasi besar-besaran, dan harus ada audit dengan tujuan tertentu dari BPK ya agar bisa terungkap sedalam-dalamnya apa yang terjadi,” lanjutnya.

Hal tersebut diminta bintang sinetron Bajaj Bajuri itu lantaran kerugian yang dialami negara tak sedikit.

“Karena kerugiannya fantastis sekali, dan kemungkinan malah bisa lebih,” tandas Rieke.

Tersedia Juga:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *